Sesuai dengan judul artikel hari ini kami akan memberikan tutorial cara mengaktifkan assistive touch di android. Tutorial ini akan membuat tampilan android kalian akan sama seperti iphone.
Dalam tutorial ini kalian membutuhkan aplikasi bernama assistive touch. Aplikasi ini bisa kalian dapatkan di BAWAH ini.
Lalu bagaimana caranya?
Terlebih dahulu silakan download aplikasinya di link yang sudah kami sediakan. Setelah itu instal dan buka aplikasinya. Di tampilan awal aplikasinya pilih ikon assistive touchnya, setelah itu aktifkan penggunaan aplikasinya.
Maka tanpa menunggu lama assistive touchnya bisa langsung di gunakan. Untuk menambahkan menu laim pada assistive touchnya pilih menu khusus, lalu tambahkan beberapa menu yang lain yang kalian anggap penting.Silakan kreasikan sendiri tampilan assistive touch yang kalian inginkan sendiri. Terimakasih dan sampai jumpa di pembahasan selanjutnya.