Dalam tutorial ini kalian membutuhkan aplikasi bernama Noise Reducer. Aplikasi ini bisa kalian dapatkan di deskripsi BAWAH ini.
Lalu bagaimana caranya?
Terlebih dahulu silakan download aplikasinya di link yang sudah kami sediakan. Setelah itu instal dan buka aplikasinya. Di tampilan aplikasinya kalian akan di perlihatkan fitur-fitur yang disediakan aplikasi ini.
Pilih import file, lalu cari video ataupun audio yang ingin kalian hilangkan noise. Tapi disini kami hanya akan menghilangkan noise lewat perekaman yang disediakan aplikasi ini.Pilih fitur kedua untuk melakukan perekaman. Jika sudah merekam silakan cek hasil rekamannya. Jika kalian merasa ada noise yang menggangu, pilih denoise. Nantinya aplikasi ini akan bekerja secara otomatis untuk menghilangkan noise pada audio rekaman tersebut.
Untuk mengecek audio asli, pilih play original. Jika ingin mengecek hasil yang sudah di denoise, pilih play noiseless. Pilih Save as untuk menyimpan hasilnya di galeri dan pilih format audionya. Bagaimana, cukup mudah bukan? terimakasih, kita berjumpa lagi di video selanjutnya.